China Lakukan Intervensi Terhadap Yuan - Kedai Saham

Loading...

Thursday, August 13, 2015

China Lakukan Intervensi Terhadap Yuan

kedaitrader.com - Bank Sentral China secara tak terduga melakukan langkah intervensi terhadap Yuan pad menit-menit terakhir sesi perdagangan Asia kemarin (12/8).

Hal tersebut dilakukan Bank Sentral China setelah Yuan melemah hingga 2% ke level terendah terhadap dolar dalam empat tahun terakhir.

PBOC mengungkapkan langkah ini dilakukan untuk meningimbangi langkah devaluasi Yuan yang telah dilakukan sejak awal pekan. 

Menyusul langkah intervesi yang dilakukan Bank Sentral China, membawa Dolar anjlok hingga level terendahnya oada 95.93, mencatatkan kerugian sebesar 86 poin atau 0.89% berakhir pada level 96.36.

Memasuki sesi perdagangan hari ini, pasar diharapkan terus terfokus pada Bank Sentral China

 

No comments:

Post a Comment